1. Hello Guest, selamat datang di Forum WinPoin. Kamu bisa bertanya, berdiskusi, sharing, dan ngobrolin apapun seputar Windows, Windows Phone, PC, Gadget, atau hal seputar Teknologi lainnya. Selamat berkomunitas! ;)

Apakah Windows 8.1 Preview bisa Update?

Discussion in 'Windows 8' started by RiriDrakar, Oct 14, 2013.

  1. RiriDrakar

    RiriDrakar New Member

    Joined:
    Oct 14, 2013
    Messages:
    6
    Apakah bisa Windows 8.1 Preview di Upgrade ke Windows 8.1 Pro WMC atau Windows 8.1 Versi lainnya?
     
  2. Febian

    Febian Administrator Staff Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    8,029
    Untuk pengguna Windows 8.1 Preview yang kemaren menginstall via Windows Store, maka bisa langsung update ke Windows 8.1 via Windows Store
    Tetapi untuk pengguna Windows 8.1 Preview yang installnya pake file ISO, harus melakukan update melalui file ISO Windows 8.1 juga.

    Baca juga: 16 Hal Seputar Update ke Windows 8.1 yang Sebaiknya Kamu Ketahui
     
  3. RiriDrakar

    RiriDrakar New Member

    Joined:
    Oct 14, 2013
    Messages:
    6
    Oiya, kalau windows 8.1 RTM yg sekarang lagi bnyk ada di Google itu asli bukan kk?
     
  4. Febian

    Febian Administrator Staff Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    8,029
    Kl file ISO nya bisa asli (leaked) dan bisa juga fake,
    Tetapi kalau licensenya tentu saja bukan license legal.
    License legal original hanya bs didapatkan dari Microsoft baik secara online maupun retail.
     

Share This Page