1. Hello Guest, selamat datang di Forum WinPoin. Kamu bisa bertanya, berdiskusi, sharing, dan ngobrolin apapun seputar Windows, Windows Phone, PC, Gadget, atau hal seputar Teknologi lainnya. Selamat berkomunitas! ;)

Bocoran Info Seputar Windows 8.1 Update 1

Discussion in 'Windows 8' started by Febian, Jan 24, 2014.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Sepertinya itu (mungkin) bug dari Microsoft, jadi sepertinya agar aman uninstall Office dulu baru install Update 1.
     
  2. mabaega

    mabaega Well-Known Member

    Joined:
    Nov 9, 2013
    Messages:
    2,735
    Itu bukan bug om..., kondisi folder asembly yang benar justru seperti setelah install office. untuk mempermudah pengguna install dan uninstall assembly component. Programer butuh yang seperti itu. perubahan pada folder assembly juga terjadi kalau kita install visual studio, dan 3rd party component untuk pemrograman.
     
  3. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Kirain ane itu bug. :ketawa:

    Sepertinya itu mungkin berguna bagi developer :goodjob:
     
  4. ilhamajah04

    ilhamajah04 Well-Known Member

    Joined:
    Nov 27, 2013
    Messages:
    4,730
    Siapa anggota MDSN?nah tanggal 2 april kalian akan mendapatkan Update 1 terlebih dahulu.untuk yang Non MDSN ,yaitu tanggal 8 april 2014 baru dapet updatetannya
     
  5. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Wahh sayang bingit...
    Icha bukan Anggota MSDN, Tapi Icha Suka bgt Baca-baca di MSDN mengenai Desktop App
    :kagum:
     
  6. Febian

    Febian Administrator Staff Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    8,029
    Aku member MSDN sob
    thanks infonya..2 april bakal aku update n cek ricek apa ada penambahan fitur atau tidak (prediksiku tidak ada, krn leaked kemaren = RTM)
    :goodjob:
     
  7. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Berarti 8 April aja nich min
    :ketawa:

    Tapi makin lama makin Sepi Thread ini gara-gara Wzor ilang
    :desperate2:
     
  8. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Ditunggu review-nya min, sehingga WinPoin bisa lebih dulu mencicipi Windows 8.1 Update 1 & me-review-nya. :goodjob:
     
  9. ilhamajah04

    ilhamajah04 Well-Known Member

    Joined:
    Nov 27, 2013
    Messages:
    4,730
    TechNet gak dapet tanggal 2....huhuhuhuhh
     
  10. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Dptnya Sama kyk Release Resminya kah?
    8 April?
    :kagum:

    Sayangnya Anggota WinPoin ga dpt >.<
    :tidaak1:
     
  11. ilhamajah04

    ilhamajah04 Well-Known Member

    Joined:
    Nov 27, 2013
    Messages:
    4,730
    iye.... kalo upgrade anggota ke MSDN kemahalan...... gak sanggup budgetnya.... bispark dapetnya juga palingan tanggal 8.....
     
  12. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Ga Heran ham...
    MSDN itu Lebih Special dari pada TechNet, Icha baca-baca di MSDN aja dh Seneng apa lagi jd Anggotanya
    :ketawa:
     
  13. mabaega

    mabaega Well-Known Member

    Joined:
    Nov 9, 2013
    Messages:
    2,735
    Berharap Microsoft merelease versi Installer Win8.1 with Update
    dari surat Microsoft ke OEM Partner, versi ISO akan direlease juga.
    :kagum:

    Kenapa ya Microsoft tidak merelease ISO baru untuk Windows 7. padahal update untuk Windows 7 sudah terlalu banyak.
    Installasi menggunakan Windows 7 with Sp1 Refresh media, membutuhkan update sampai 2GB.
    :bingung:
     
  14. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Seperti yg Om mabaega Pernah bilang ke Icha
    "Itu Rahasia Dapur Microsoft"
    :ngasihinfo:
     
  15. mabaega

    mabaega Well-Known Member

    Joined:
    Nov 9, 2013
    Messages:
    2,735
    yang mana itu ya???
    xi..xi..xi...xi....
    :ketawa:

    Official Release sepertinya bukan rahasia, direlease untuk mempermudah member memperoleh sources terbaru dari Microsoft.
     
  16. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    :ngasihinfo:​

    MS Open Source yay !
    :ketawa:
     
  17. mabaega

    mabaega Well-Known Member

    Joined:
    Nov 9, 2013
    Messages:
    2,735
    wkowkowk..
    berharap Windows open sources??
    wah sepertinya gak mungkin itu cha... itu tidak akan terjadi...
    :kagum:
     
  18. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Pengharapan?
    Boleh kan?
    :kagum:

    Menikmati tapi tidak mengetahui
    :tidaak1:
     
  19. stefanus aggasia

    stefanus aggasia Active Member

    Joined:
    Nov 8, 2013
    Messages:
    2,999
    harapanku juga sama tapi bukan hanya windows melainkan Microsoft open sources:ketawa:
     
  20. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Beberapa udh kali...
     
Thread Status:
Not open for further replies.

Share This Page