1. Hello Guest, selamat datang di Forum WinPoin. Kamu bisa bertanya, berdiskusi, sharing, dan ngobrolin apapun seputar Windows, Windows Phone, PC, Gadget, atau hal seputar Teknologi lainnya. Selamat berkomunitas! ;)

Cara Mengcopy File Update Windows 8.1 dari Windows Store ke DVD

Discussion in 'Windows 8' started by misterkepo, Apr 1, 2014.

  1. misterkepo

    misterkepo Member

    Joined:
    May 8, 2013
    Messages:
    61
    Malem kawan2 WinPoin

    Permisi mau nanya lagi :imut2:
    Kan aku baru aja update dari Windows 8 ke Windows 8.1 melalui Windows Store
    File-nya lumayan gedhe nih 2,5 GB :woa:

    Ada nggak cara buat mengcopy update Windows 8.1 dari Windows Store ke DVD?
    Tujuannya supaya nanti kalau aku harus install ulang maka gak perlu download lagi melalui store, tinggal install aja updatenya melalui DVD

    Mohon bimbingannya kawan :pleease1:
     
  2. ilhamajah04

    ilhamajah04 Well-Known Member

    Joined:
    Nov 27, 2013
    Messages:
    4,730
    kayanya gak bisa deh
     
  3. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Wahhh kalau Copy File update via Store, Kyknya ga ada Deh...
    Soalnya Waktu Update Lewat Store Langsung Minta di Restart dan itu File Downloadnya langsung di Deploy ke PC
    :cool:
     
  4. misterkepo

    misterkepo Member

    Joined:
    May 8, 2013
    Messages:
    61
    Waduh, berarti kl install ulang satu2nya cara harus download updatenya lagi dari Windows Store dong? :woa:
     
  5. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Wah kalo itu sepertinya tidak bisa, belum pernah ku temukan selama pake Windows 8/8.1, atau tunggu saja master mabaega.
     
  6. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Ga Perlu mas...
    Pke Recovery Image aja, Recovery Image juga bisa di Duetkan dengan Refresh PC... Caranya? nanti Icha berikan Tutnya
    Semoga Membantu...
    :goodjob:
     
  7. misterkepo

    misterkepo Member

    Joined:
    May 8, 2013
    Messages:
    61
    wah thanks ya mbak
    kutunggu tutorialnya :kagum:

    buat om momod aku minta ijin biar tetap [Ask] dulu, barangkali ada kawan2 yang punya trik utk mengcopy file update Windows 8.1 ke DVD :pleease1:
     
  8. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Masama, dan bagi kamu yg Baru saja Update Biasakanlah Membuat Restore Point dengan Begitu Ketika mendapat Problem dengan Kinerja Windows, Kamu bisa Mengembalikannya ke Kondisi Fresh dengan System Restore
    :goodjob:
     
  9. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Saya bukan moderator di sub-forum Windows kok, hanya di Diskusi Umum & Diskusi Bebas. Kalo moderator di sini ya mas Ambrizal (SabunColek).

    Kalo untuk pertanyaannya, coba tanyakan ke mabaega, biasanya dia lebih tahu soal Windows. :goodjob:
     
  10. misterkepo

    misterkepo Member

    Joined:
    May 8, 2013
    Messages:
    61
    Sudah mbak, saya sudah membuat restore point
    terima kasih untuk sarannya :goodjob:

    sekarang sambil menunggu tutorial dari mbak icha, saya tinggal menunggu barangkali mas admin atau mas mabaega ada yang ngerti cara buat mengcopy update Windows 8.1 ke DVD
     
  11. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Hihihihi nantinya Tutnya Icha kalau sekarang belum bisa...
    Rencana juga pngen pke 8.1 Hihihih
    :ketawa:

    Pertanyaan Utama Sepertinya bisa deh, tapi Icha ga bisa kasih tau Detailnya... (Folder Hidden)
    Om mabaega mungkin bisa Jelasin detailnya, Tunggu dia nongol aja biasanya antara jam 8-12 Mlm
    :goodjob:
     
  12. Ultrabook™

    Ultrabook™ Member

    Joined:
    Mar 15, 2014
    Messages:
    608
    Ayo Kak Update Aja Kek Windows 8.1 :goodjob: Lebih Smooth :kagum:
     
  13. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Untuk masalah itu nanti saja, jgn Di bahas disini
    TQ'
    :ketawa:
     
  14. stefanus aggasia

    stefanus aggasia Active Member

    Joined:
    Nov 8, 2013
    Messages:
    2,999
    yup sepertinya memang harus begitu, :goodjob:
    buat system restore aja daripada instal ulang :goodjob:
     
  15. mabaega

    mabaega Well-Known Member

    Joined:
    Nov 9, 2013
    Messages:
    2,735
    bisa kok, gunakan Upgrade Assistent
    checkIt
    :goodjob:
     
  16. misterkepo

    misterkepo Member

    Joined:
    May 8, 2013
    Messages:
    61
    Terima kasih mas mabaega buat jawabannya
    kalau pake Upgrade Assistant lalu download media ISO nya, berarti nantinya kalau install ulang bisa langsung aktivasi pake key Windows 8 retail yang saya miliki?
     
  17. mabaega

    mabaega Well-Known Member

    Joined:
    Nov 9, 2013
    Messages:
    2,735
    yupz....
    Fresh Install dari DVD/ISO Windows 8.1 juga bisa diaktivasi menggunakan Retail Key Windows 8. Hasilnya justru lebih baik dari pada upgrade. dengan catatan anda mendapatkan sources dengan edisi yang sesuai dan yang benar-benar clean (untoutch).
    :goodjob:
     
  18. Ambrizal Suryadinata

    Ambrizal Suryadinata Saya Ganteng Staff Member

    Joined:
    Jan 25, 2014
    Messages:
    2,592
    Thread ini sudah solved apa belum ?
     
  19. misterkepo

    misterkepo Member

    Joined:
    May 8, 2013
    Messages:
    61
    Terima kasih mas untuk panduannya
    +rep

    Sudah mas momod
    Permasalahan saya sudah selesai dan thread sudah saya tandai menjadi Solved.

    Terima kasih untuk kawan2 yang sudah membantu saya di thread ini
    :goodjob:
     
  20. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Sip, congrats karena sudah terselesaikan pertanyaannya, & thread akan di-close apabila tidak ada lagi diskusi dalam 1 minggu kedepan. :goodjob:
     

Share This Page