1. Hello Guest, selamat datang di Forum WinPoin. Kamu bisa bertanya, berdiskusi, sharing, dan ngobrolin apapun seputar Windows, Windows Phone, PC, Gadget, atau hal seputar Teknologi lainnya. Selamat berkomunitas! ;)

Dapatkan Lisensi uRex DVD Ripper Platinum (Giveaway)

Discussion in 'Freebies' started by duperhero, Jul 26, 2013.

  1. duperhero

    duperhero Member

    Joined:
    May 8, 2013
    Messages:
    248
    Met pagi temen2,

    Sekedar share saja barangkali ada yang butuh.
    uRex DVD Ripper Platinum adalah software bwt nge-rip film DVD menjadi format video atau audio tertentu. Bisa dibilang kl DVD ripper ini = DVD converter gitu, jd dr film DVD bisa diubah menjadi format AVI, MP4, MOV, dsb.

    [​IMG]

    Selain fungsi utamanya itu ada juga fungsi tambahan berupa fitur editing spt merge title, crop, brightness, dsb.

    Jujur aja aku gak pake software ini karena memang g begitu butuh DVD ripper. Tetapi bagi temen2 yg butuh bisa mendapatkan lisensi legalnya secara gratis sampai 29 Juli 2013 nanti (normalnya dijual $34.95 atau sekitar 400rb rupiah).

    Halaman giveaway uRex DVD Ripper Platinum
    Code:
    [hide]http://www.urexsoft.com/giveaway/urexsoft-most-i-want.html[/hide]
    [​IMG]

    Kunjungi sblm 29 juli 2013 ya sob, krn lebih dr itu giveaway ini udah habis.

    Jangan lupa pencet tombol Thanks kl bermanfaat
     

Share This Page