1. Hello Guest, selamat datang di Forum WinPoin. Kamu bisa bertanya, berdiskusi, sharing, dan ngobrolin apapun seputar Windows, Windows Phone, PC, Gadget, atau hal seputar Teknologi lainnya. Selamat berkomunitas! ;)

Free EaseUS Partition Master Professional (Giveaway)

Discussion in 'Freebies' started by Andrew, Apr 23, 2014.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. Andrew

    Andrew Member

    Joined:
    Apr 8, 2014
    Messages:
    63
    EaseUS Partiton Master Professional adalah software untuk memanajemen partisi harddisk dengan berbagai fitur lengkap yang di antaranya:
    - Best solution to Create, Delete, Resize/Move, Merge, Split, Wipe or Format partitions.
    - Easily upgrades/migrates/copies disk and volumes for data protection or disk upgrade.
    - Recover deleted or lost partition on unallocated space or recover lost partition after repartitioned hard drive.
    - Best solution for safely maximizing PC performance under Windows and WinPE based bootable disk.

    Normalnya, software ini dijual dengan harga $34.97, namun kamu bisa mendapatkannya secara gratis & legal karena sekarang sedang ada giveaway software tersebut yang berlangsung hingga 25 April 2014 nanti, jadi bagi kamu yang tertarik segera dapatkan sebelum kehabisan.

    1. Kunjungi halaman giveaway ini:
    Code:
    http://www.partition-tool.com/giveaways/epmpro-dottech2014.htm
    2. Isikan nama depan, nama belakang, & e-mail kamu pada form yang telah disediakan; lalu klik Get the FREE code.
    [attachment=2119]

    3. Cek e-mail kamu, lisensi legal EaseUS Partiton Master Professional akan langsung dikirimkan.

    4. Download & install EaseUS Partiton Master Professional di sini, lalu aktifkan dengan lisensi yang sudah kamu dapatkan via e-mail tadi:
    Code:
    http://download.easeus.com/trial/epm_trial.exe
    Semoga bermanfaat. :goodjob:

    [hr]

    Edited: Thread telah dirapikan.
    Next time, jika ingin berbagi info/tips/trik/panduan gunakan prefix [Share], & harap memberikan penjelasan lebih detail & jelas, jangan hanya gambar + link (spamming).
    baca rule no. 6 dan 9
     

    Attached Files:

  2. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Nice share, Andrew.
    Thread telah dirapikan, sebelumnya harap baca rule dulu ya sebelum memposting. :goodjob:
     
  3. Radith Yoga

    Radith Yoga Active Member

    Joined:
    Mar 22, 2014
    Messages:
    3,260
    mantaap ni giveawaynya :goodjob:
     
  4. Febian

    Febian Administrator Staff Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    8,029
    Lumayan nih buat koleksi
    +Rep untuk Andrew yang udah berbagi dan +Rep jg utk om Marwanto.se yang udah merapikan thread nya
     
  5. stefanus aggasia

    stefanus aggasia Active Member

    Joined:
    Nov 8, 2013
    Messages:
    2,999
    thanks giveawaynya ya:goodjob:
    ini software yg aku suka buat ngatur partisi :goodjob:
     
Thread Status:
Not open for further replies.

Share This Page