1. Hello Guest, selamat datang di Forum WinPoin. Kamu bisa bertanya, berdiskusi, sharing, dan ngobrolin apapun seputar Windows, Windows Phone, PC, Gadget, atau hal seputar Teknologi lainnya. Selamat berkomunitas! ;)

Giveaway Aiseesoft DVD Creator 5.1.58 (Valid Time : May 30th – June 15th)

Discussion in 'Freebies' started by Mayza MyZone, May 31, 2014.

  1. Mayza MyZone

    Mayza MyZone Super Moderator Staff Member

    Joined:
    Dec 16, 2013
    Messages:
    4,945
    Selamat Siang Pemirsaaahh??


    Ini thread pertama aku dalam freebies ni,, sebelumnya sering buat thread di Windows Phone,, tapi sesekali boleh kan masuk ke forum freebies ini?

    [​IMG]

    Ok, kali ini aku ingin share ni, giveaway sofware DVD Creator, atau bisa disebut DVD Burner... Fitur yang diungkapkan lumayan menarik ni .. diantaranya :

    • Burn video ke disk DVD dalam satu klik
    • Convert video ke DVD folder/ISO file.
    • Menambahkan audio track and subtitle.
    • Memilih menu templates.
    • Personalisasi video effect.

    Aiseesoft DVD sendiri adalah software DVD Burner dengan sempurna dan sangat kuat. Memungkinkan Anda untuk burning file video ke DVD disc secara langsung, atau mengkonversi video ke folder DVD atau file ISO. Setiap video (termasuk video HD) dan audio file dalam format populer seperti MP4, AVI, 3GP, FLV, MKV, RM, MP3, AAC, FLAC, WMA, dll dapat dikonversi ke DVD. Hal ini juga menyediakan beberapa pilihan yang dapat disesuaikan, seperti editor built-in video, kapasitas diperkirakan terlihat dan menu yang dapat diedit.

    Cukup mengesankan bukan? Ayo download sekarang , hanya berlaku dari tanggal 30 Mei 2014 - 15 Juni 2014..

    [​IMG]

    Link Download :
    Aiseesoft DVD Creator
    atau bisa mengunjungi web Disini

    Semoga bermanfaat ya?

    Regards
    Mayza MyZone - WinPoin
     
  2. Yusril Ibnu

    Yusril Ibnu Winpoin Staff Staff Member

    Joined:
    May 12, 2014
    Messages:
    6,373
    wah untuk buat dvd ya...
    sayang nya saya sudah punya software lain...
    nice share ^^
     
  3. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Share giveaway pertamanya bermanfaat, +Rep buat sob Mayza. :kagum:
     
  4. Mayza MyZone

    Mayza MyZone Super Moderator Staff Member

    Joined:
    Dec 16, 2013
    Messages:
    4,945
    iya,, sama aja kaya dvd burner kayak nero dll,,,
    [hr]
    iya nih,, ini giveaway pertama sayaahhh .. makasih ya repnya sobb.. :kagum:
     
  5. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Akhirnya kakek Merambah ke Freebies
    :lol1:
     
  6. Mayza MyZone

    Mayza MyZone Super Moderator Staff Member

    Joined:
    Dec 16, 2013
    Messages:
    4,945
    hahahha.. masa harus ke windows phone mele cu :ketawa:
     
  7. Radith Yoga

    Radith Yoga Active Member

    Joined:
    Mar 22, 2014
    Messages:
    3,260
    nice share mayza, aku stay dengan wonderfox :goodjob:
     

Share This Page