1. Hello Guest, selamat datang di Forum WinPoin. Kamu bisa bertanya, berdiskusi, sharing, dan ngobrolin apapun seputar Windows, Windows Phone, PC, Gadget, atau hal seputar Teknologi lainnya. Selamat berkomunitas! ;)

Google Baloon wifi bikin listrik mati di daerah AS

Discussion in 'General' started by Krisnanda Juni Antara, Jun 6, 2014.

  1. Krisnanda Juni Antara

    Krisnanda Juni Antara Moderator Staff Member

    Joined:
    Apr 21, 2014
    Messages:
    2,503
    Thread ini saya edit sedikit dengan bumbu pikiran sendiri


    [​IMG]

    Dikutip dari KompasTekno, Ternyata Balon Google yang berisikan peralatan wifi untuk menjangkau pelosok terpencil itu bikin "ulah". Di daerah Washington DC, beberapa rumah padam listrik akibat balon tersebut menabrak kabel kabel listrik. Pihak Google pun melakukan pendaratan darurat pada jam 01.00 dini hari waktu AS. Sekedar info saja Project Loon adalah salah satu upaya "gila" Google untuk menghadirkan internet di lokasi yang terpencil dan pedesaan, yang biasanya memiliki sambungan buruk atau bahkan tidak ada. Setiap balon udara akan menjelajah stratosfer bumi, di atas jalur pesawat terbang komersial. selama beberapa bulan. Balon yang terbang tentunya tidak hanya satu. Inti dari Project Loon adalah menyediakan sebuah jejaring balon yang saling melengkapi dan terbang secara bergiliran.

    Sumber : Kompas Tekno
     
  2. Yusril Ibnu

    Yusril Ibnu Winpoin Staff Staff Member

    Joined:
    May 12, 2014
    Messages:
    6,373
    kurang tinggi kali ya bisa sampai menabrak kabel listrik :bingung: ....
     
  3. Ssatria

    Ssatria Member

    Joined:
    Jun 1, 2014
    Messages:
    428
    Sekedar info saja Project Loon adalah salah satu upaya "gila" Google untuk menghadirkan internet di lokasi yang terpencil dan pedesaan

    kalo indonesia mau maju , buat prject GILA kayak gogel:goodjob::goodjob:
    listrik padam itu menurut saya adalam suatu resiko aja:sokganteng::sokganteng:
    wajar tuh :cool::cool:
     
  4. Krisnanda Juni Antara

    Krisnanda Juni Antara Moderator Staff Member

    Joined:
    Apr 21, 2014
    Messages:
    2,503
    wkwkwk, apa kehabisan bahan bakar kali ya ampe ketabrak kabel listrik :ketawa:
     
  5. Yusril Ibnu

    Yusril Ibnu Winpoin Staff Staff Member

    Joined:
    May 12, 2014
    Messages:
    6,373
    ya mungkin.... :lol1:
    apa jangan jangan kabel listrik disana tinggi - tinggi sampai stratosfer bumi :woa:
    makanya balon ini ketabrak :ketawa:
     
  6. Krisnanda Juni Antara

    Krisnanda Juni Antara Moderator Staff Member

    Joined:
    Apr 21, 2014
    Messages:
    2,503
    kayaknya gk mungkin deh soalnya kan kabel listrik di AS = Indonesia
    #pendapatku :woa:
     
  7. Yusril Ibnu

    Yusril Ibnu Winpoin Staff Staff Member

    Joined:
    May 12, 2014
    Messages:
    6,373
    dikira saya kabel listrik di Negara Maju seperti AS, sudah ada di bawah tanah semua... :woa:
     
  8. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Itu masih mending akibat balon Google mati listrik 5 jam, di Indonesia bisa mati listrik s/d 10 jam bahkan lebih dari 24 jam. (berkali-kali dalam 1 hari). :woa:

    Mungkin Google perlu menaikan ketinggian balonnya biar gak menabrak benda di sekitarnya.
     
  9. Ssatria

    Ssatria Member

    Joined:
    Jun 1, 2014
    Messages:
    428
    kgk nabrak benda sekitar , tapi nabrak pesawat :ketawa::ketawa:
     
  10. BlueSky

    BlueSky Member

    Joined:
    Feb 21, 2014
    Messages:
    708
    Kalo ketinggian emang nyampe WiFi nya ?
     
  11. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Setahuku Wi-Fi-nya bisa menjangkau jarak jauh yang ada disekitarnya, belum tahu nanti kejangkau atau tidak. :ketawa:
     
  12. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Xi xi xi...
    Seharusnya tau Geografis di amerika kyk gimna...
    Byk Gedungnya
    :woa:
     
  13. Isyroq Ank PKU

    Isyroq Ank PKU Active Member

    Joined:
    Mar 13, 2014
    Messages:
    1,473
    Apa karena tertiup angin ya? :ketawa:
     

Share This Page