1. Hello Guest, selamat datang di Forum WinPoin. Kamu bisa bertanya, berdiskusi, sharing, dan ngobrolin apapun seputar Windows, Windows Phone, PC, Gadget, atau hal seputar Teknologi lainnya. Selamat berkomunitas! ;)

Laptop tidak bisa nyala

Discussion in 'Windows 8' started by BlueSky, Mar 30, 2014.

  1. BlueSky

    BlueSky Member

    Joined:
    Feb 21, 2014
    Messages:
    708
    laptop tidak bisa nyala setelah BSOD dengan code 0xa0000000 :desperate2:
    Mohon dibantu
     
  2. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Blue Screen, Codenya hanya 0xa0000000, apa ga ada yg Lain tuh?
    :bingung:
     
  3. ilhamajah04

    ilhamajah04 Well-Known Member

    Joined:
    Nov 27, 2013
    Messages:
    4,730
    apakah masuk ke bios nya?
     
  4. amdpastrana

    amdpastrana Most Valuable Member

    Joined:
    Jul 10, 2013
    Messages:
    863
    tidak nyala sama sekali, gimana ya?
    lampu indikator tidak ada yang hidup
    mungkinkah begitu
     
  5. stefanus aggasia

    stefanus aggasia Active Member

    Joined:
    Nov 8, 2013
    Messages:
    2,999
    mungkin lampu indikator hidup karena dia bilang ada kode error, kalau gak hidup sama sekali gimana ada kode errornya ya , wkwkwk :ketawa:
     
  6. BlueSky

    BlueSky Member

    Joined:
    Feb 21, 2014
    Messages:
    708
    Akhirnya bisa nyala maaf ya menggangu
     
  7. Ultrabook™

    Ultrabook™ Member

    Joined:
    Mar 15, 2014
    Messages:
    608
    Wah keren :goodjob: Selamat Ya Karena Laptop Anda Tlah Bisa Menyala Ikut Senang Deh :goodjob:
     
  8. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Wahh gimna tuh Penyelesaianya?
    :bingung:
     
  9. Ultrabook™

    Ultrabook™ Member

    Joined:
    Mar 15, 2014
    Messages:
    608
    hahahah gk tau juga mungkin battery dia drop :ketawa:
     
  10. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Yeee kalau ga tau ngapain jawab lagian bukan nanya ke lu :v
    :ketawa:
     
  11. Ultrabook™

    Ultrabook™ Member

    Joined:
    Mar 15, 2014
    Messages:
    608
    :desperate2:
     
  12. stefanus aggasia

    stefanus aggasia Active Member

    Joined:
    Nov 8, 2013
    Messages:
    2,999
    wah udah solved ya selamst ya!!
    btw cara apa yang dipake? share dong biar bisa jadi refrensi buat member lain :goodjob:
     
  13. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Wow, mantab, gimana cara penyelesaian masalahnya nih?
    Congrats jika masalahnya sudah teratasi. :goodjob:
     
  14. stefanus aggasia

    stefanus aggasia Active Member

    Joined:
    Nov 8, 2013
    Messages:
    2,999
    iya ni TS nya belum online lagi jadi gak kasih cara penyelesainya ni:ketawa:
     
  15. mabaega

    mabaega Well-Known Member

    Joined:
    Nov 9, 2013
    Messages:
    2,735
    mungkin pake minya + korek api om..
    macam ini...

    [​IMG]

    wkowkwkw......
    :ketawa:
     
  16. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    [​IMG]
    :ketawa:
     
  17. stefanus aggasia

    stefanus aggasia Active Member

    Joined:
    Nov 8, 2013
    Messages:
    2,999
    dari kemarin om Mabaega salalu ngasih gambar yang extrem terus ya ??
    :ketawa:
     

Share This Page