1. Hello Guest, selamat datang di Forum WinPoin. Kamu bisa bertanya, berdiskusi, sharing, dan ngobrolin apapun seputar Windows, Windows Phone, PC, Gadget, atau hal seputar Teknologi lainnya. Selamat berkomunitas! ;)

pekerjaan dan jurusan IT

Discussion in 'Cuap-Cuap' started by Leequixote, Jun 17, 2014.

  1. Leequixote

    Leequixote Member

    Joined:
    Jul 2, 2013
    Messages:
    127
    abang-abang sekalian, aku mau minta saran nih
    aku tu suka hal hal yang berbau IT
    aku pengen kerja di bidang IT, kayak pembuat game, karyawan google, dll


    ada saran untuk perkerjaan It itu macem apa aja sih?
    kerjanya dimana?
    jurusan yang cocok apa ya?

    sorry newbie, makasih
     
  2. Krisnanda Juni Antara

    Krisnanda Juni Antara Moderator Staff Member

    Joined:
    Apr 21, 2014
    Messages:
    2,503
    kalo saya sih mending masuk Sekolah Menengah Kejuruan, masuk Bagian Rekayasa Perangkat Lunak atau Teknik Komputer dan jaringan :goodjob:
     
  3. Yusril Ibnu

    Yusril Ibnu Winpoin Staff Staff Member

    Joined:
    May 12, 2014
    Messages:
    6,373
    Kebenaran saya punya dokumen tentang jurusan IT :


    Saya dapat data tsb dari internet
     
  4. Krisnanda Juni Antara

    Krisnanda Juni Antara Moderator Staff Member

    Joined:
    Apr 21, 2014
    Messages:
    2,503
    dokumennya sudah cukup jelas dari kk yuzz181 :goodjob:
     
  5. Leequixote

    Leequixote Member

    Joined:
    Jul 2, 2013
    Messages:
    127
    LUAR BIASA!! terima kasih banyak :goodjob:
    satu lagi bagaimana dengan pembuat gadget, robot, device dll?
     
  6. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Coba ke sini juga sob:
    http://forum.winpoin.com/diskusi-lowongan-kerja-it

    Kalo jurusan, bisa baca post yuzz181, sesuaikan dengan apa yang kamu butuhkan. :goodjob:
     
  7. Yusril Ibnu

    Yusril Ibnu Winpoin Staff Staff Member

    Joined:
    May 12, 2014
    Messages:
    6,373
    sama sama...,
    Klo itu saya kemungkinan Human Computer Interaction, Termasuk multimedia sih...

    Tapi saya masih ragu dengan jurusan IT, Apakah sudah ada pekerjaan yang pasti,
    ya... pendapatanya minimal 5 JT, saya juga ragu apakah akan mengambil jurusan yg berkaitan dengan IT,
    Klo menurut kemauan dan hobi memang IT, tapi entah nanti kerja apa...

    Btw ente tinggal dimana, tanya jurusan apa ? kuliah / SMK ?
     
  8. kamta wirandi arianto

    kamta wirandi arianto Member

    Joined:
    May 2, 2014
    Messages:
    214
    Bagus tuh Gan sangat bermanfaat
     
  9. Leequixote

    Leequixote Member

    Joined:
    Jul 2, 2013
    Messages:
    127
    denpasar bali bro, masih kls 3 SMA
    mau persiapan untuk milih jurusan sama PTN nih
     
  10. Yusril Ibnu

    Yusril Ibnu Winpoin Staff Staff Member

    Joined:
    May 12, 2014
    Messages:
    6,373
    Semoga sukses deh :goodjob:
     

Share This Page