1. Hello Guest, selamat datang di Forum WinPoin. Kamu bisa bertanya, berdiskusi, sharing, dan ngobrolin apapun seputar Windows, Windows Phone, PC, Gadget, atau hal seputar Teknologi lainnya. Selamat berkomunitas! ;)

Punya NVIDIA GeForce Tapi Terdeteksi Sebagai Intel HD Graphics 3000

Discussion in 'Hardware' started by RiriDrakar, Oct 14, 2013.

Thread Status:
Not open for further replies.
  1. RiriDrakar

    RiriDrakar New Member

    Joined:
    Oct 14, 2013
    Messages:
    6
    Misi, punya saya kan nVidia Gforce..
    udah di pasang drivernya kok tetep Intel HD Graphic 3000 ya?
     
  2. Febian

    Febian Administrator Staff Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    8,029
    Coba lihat video yang ada disini

    Video tersebut mengajarkan bagaimana cara mengatur sebuah program (game) agar menggunakan salah satu dari Graphic Card yang tersedia.

    PC/Laptop/Notebook tersebut sudah memiliki 2 graphic card, yaitu Intel HD (on-board) dan NVIDIA GeForce (Dedicated).

    Dengan menginstall kedua driver tersebut (Intel HD Driver dan NVIDIA GeForce Driver), kamu bisa mengatur driver mana yang digunakan oleh sebuah program (game) melalui NVIDIA Control Panel.
     
Thread Status:
Not open for further replies.

Share This Page