1. Hello Guest, selamat datang di Forum WinPoin. Kamu bisa bertanya, berdiskusi, sharing, dan ngobrolin apapun seputar Windows, Windows Phone, PC, Gadget, atau hal seputar Teknologi lainnya. Selamat berkomunitas! ;)

Yuzz181 Akhirnya Mencapai Post 1001

Discussion in 'Cuap-Cuap' started by Yusril Ibnu, May 24, 2014.

  1. Yusril Ibnu

    Yusril Ibnu Winpoin Staff Staff Member

    Joined:
    May 12, 2014
    Messages:
    6,373
    Akhirnya Selama 12 Hari saya bisa meraih 1001 post (termasuk ini). terhitung pada 12 Mei 2014 sampai 24 Mei 2014 pukul 9:25 PM. Dengan Statistik sementara sebelum mengepost Thread ini:

    [attachment=2581]​

    Saya Mengucapkan Maaf kepada siap saja, mungkin terkadang post saya Gak Jelas lah, Spam, atau Tidak Bermutu , namun itu semua saya telah berusaha terbaik.

    Kunjungilah Thread saya lainya di : http://forum.winpoin.com/search.php?action=finduserthreads&uid=6544
    Thread pengenalan saya di : http://forum.winpoin.com/diskusi-halo-salam-kenal-semua


    Terimakasih atas semua member, Admin , dan moderator disini yang telah membantu saya sampai saat ini. Atas semua +repnya dan like nya juga.

    Akhir kata semoga saya disini dapat bermanfaat dan menciptakan Thread berkualitas serta dapat menjawab Thread [ASK]. Sekian dari saya dan Sekali lagi Terimakasih.


    Regards,
    yuzz181
     

    Attached Files:

  2. Dejiko

    Dejiko New Member

    Joined:
    Mar 21, 2014
    Messages:
    2,309
    Cepet bingit nyo

    aku baru 1 bulan masih nyampe 400 nyo

    ini 12 hari sudah 1000 nyo
    [hr]
    repnya aku masih setengahnya nyo
     
  3. marwanto.se

    marwanto.se New Member

    Joined:
    May 7, 2013
    Messages:
    7,653
    Selamat buat 1.000 post-nya.

    Bakal jadi saingan berat Icha nih nantinya di top poster? :ketawa:
     
  4. stefanus aggasia

    stefanus aggasia Active Member

    Joined:
    Nov 8, 2013
    Messages:
    2,999
    wah selamat ya buat pencapainya 1000 post mu :goodjob:

    tapi kalau boleh saran jgn reply post yg gak jelas ya :goodjob:
     
  5. Radith Yoga

    Radith Yoga Active Member

    Joined:
    Mar 22, 2014
    Messages:
    3,260
    selamat sob atas pencapaian 1000 postnya
    beneer kata om marwanto :goodjob:, kalo Icha Ratu mungkin Yuzz181 adalah raja di Forum ini :ketawa:
     
  6. Z.A.Y

    Z.A.Y Moderator Staff Member

    Joined:
    May 21, 2014
    Messages:
    1,796
    widiiiih selamat yaah :cool: ckckck kalau aku baru 56 :ketawa:
     
  7. Yusril Ibnu

    Yusril Ibnu Winpoin Staff Staff Member

    Joined:
    May 12, 2014
    Messages:
    6,373
    siip:goodjob:

    makasih :kagum:

    Maaf, saya akan berusaha..., Terimakasih atas sarannya... klo ada yang gak jelas tinggal report aja ke moderator agar dihapus.... heehehehe :cool:

    terimakasih....

    siip ttp semangat :goodjob:
     
  8. Jazz

    Jazz Windows Freak Staff Member

    Joined:
    Jan 6, 2014
    Messages:
    14,720
    Nice...
    Rasa Antusiasmu Seperti Saya waktu itu :v
    :ketawa:

    Senada dengan Stefanus...
    Lainkali jika tidak Tidak Berkepentingan Menjawab, Lebih baik tidak ush di Jawab Karena Nantinya jd Ga ada Bobotnya sama Sekali = Spam = Tidak di Sukai ^.^
     
  9. Yusril Ibnu

    Yusril Ibnu Winpoin Staff Staff Member

    Joined:
    May 12, 2014
    Messages:
    6,373
    Maaf kalau begitu.. terimakasih atas kritiknya.. :goodjob:
    klo ada yang gak jelas tinggal report aja ke moderator agar dihapus.... heehehehe :cool:
     
  10. RizkyDN_

    RizkyDN_ Member

    Joined:
    May 5, 2014
    Messages:
    82
    :goodjob:
     

Share This Page